Monday, May 28, 2018

Manfaat susu kambing etawa

Apakah kamu sudah tau apa itu susu kambing etawa?

Simak yuk penjelesan nya di bawah ini

Susu kambing etawa  itu adalah susu yang di hasilkn dari susu KAMBING ETAWA yang di budi dayakan secara organik di olah dahulu agar siap konsumsi 
. Susu kambing etawa merupakan sumber nutrisi dan giziyang hampir setara dengan ASI.

Kelebihan Susu Kambing Etawa Dibanding dengan Susu Lain yaitu:

Mempunyai anti septik alami dan bisa membantu menekan pembiakan bakteri dalam tubuh. hal ini disebabkan oleh adanya Florin yang kadarnya 10-100 kali lebih besar dari pada susu sapi.

Bersifat Basa (Alkaline Food) sehingga aman bagi tubuh

Protein nya lembut, efek laktasenya ringann sehingga tidak menyebabkan diare

Lemaknya mudah di cerna karena mempunyai tekstur yang lembut dan halus, lebih kecil di bandingkan dengan butiran lemak susu sapi, atau susu lain nya serta bersifat Homogen alami.

Susu Kambing Etawa ini sangat dianjur kan bagi yang mempunyai keluhan seperti berikut:
1. penyakit pernapasan
2. Gejala kekurangan Darah
3. keluhan pada pencernaan
4. memulihkan kondisi tubuh pada saat setelah sakit
5. memperbaiki kondisi jaringan lemak, sehingga dapat menghaluskn kulit.
6. meningkatkan daya tahan dan kekebalan tubuh terhadap berbagai penyakit.
7mengatasi keluhan-keluhan seperti sakit ginjal,asam urat, asam lambung, maag, rematik, kolestrol, alergi dan lain-lain.


Salam sehat...
Jangn lupa like dan follownya😀😀😀

No comments:

Post a Comment